Diberdayakan oleh Blogger.

Contoh Penulisan Daftar Pustaka Dari Internet

Contoh daftar pustaka dari internet - Bagi Anda yang senang menulis, atua sedang menulis buku, tentu akan lebih mudah untuk mendapatkan sumber dari internet. Karena kita semua tahu bahwa internet telah menyediakan segala informasi yang Anda butuhkan. Dari kriminal sampai beramal, dari A samapi Z. hampir semuanya terdapat pada Internet.

Namun sebagai seorang penulis yang baik tentu kita akan selalu mencantumkan sumber tulisan yang telah kita buat. Dan bagi Anda yang belum tahu cara menulis daftarpustaka yang mengambil sumber artikel adrai internet, berikut akan saya coba bagi contohnya:






Contoh Penulisan Daftar Pustaka Dari Internet:

Aini, Ratu. “Cara Beternak Itik Lampung”. 15 Januari 2001. http://ternakindo.com/2008/12/literasi-informasi-ternak-itik-nasional.html.

Mungkin dalam hal ini saya dan Anda memiliki hobi atau pekerjaan yang sama. Yaitu menulis, bedanya mungkin Anda menulis di buku dan saya menulis diblog. Mari kita lakukan pekerjaan kita dengan baik hingga dapat memberikan manfaat bagi banyak orang.